KREATIFITAS DIMANA SAJA UNTUK BERPRESTASI

Bandung, 21 oktober 2016. Berprestas itu bisa diamana saja bahkan bisa dari bidang apa saja. Salah satu mahasiswa politeknik lp3i Bandung ini memiliki prestasi dan bakat yang bisa dibilang sudah menasional. Nama nya Iqbal salah satu mahasiswa politeknik lp3i bandung, program studi hubungan masyarakat. Iqbal ini mengikuti salah satu grup teater dengan nama teater tasbe pada tahun 2011.
“ saya mengikuti teater ini karena saya bercita-cita ingin jadi artis dan jujur cewek-ceweknya pada cantik, sehingga saya tertarik untuk mengikuti teater tersebut”. Ujar Iqbal pada saat wawancara.
dengan bermain teatere ini jiwa Iqbal mungkin merasakan jiwa nya itu terbangunkan. Karena dia memiliki cita-cita jadi artis. Sehingga tidak lepas dari permainan teater. Iqbal ini sudah beberapa kali mengikuti perlombaan, yang paling dia berkesan adalah perlombaan teater nasional di Jogjakarta karene mendapatkan juara kedua.
“yang paling berkesan itu pada saat saya mengikuti perlombaan teater di jawa barat. Karena kita mewakili jawa barat itu sangat sulit dan jalan nya pun tidak semudah yang di bayangkan. Kita harus mengikuti beberapa event dan kita baru bisa kepilih menjadi wakil jawa barat untuk teater nasional, dan Alhamdulillah kita mendapat juara kedua”. Ungkap Iqbal

Tidak begitu  sulit untuk menjadi orang sukses dan berpsertasi hanya dengan sedikit kemauan dan bekerja keras insya allah akan menjadi orang yang berguna. (**alip)

0 komentar:

Posting Komentar